Faktor-faktor Penyebab Munculnya Jerawat di Kulit Kepala dan Gejalanya yang Bisa Terjadi

By Poetri Hanzani, Jumat, 30 September 2022 | 10:27 WIB
Penyebab dan gejala jerawat di kulit kepala. (Nakita/ Alvioni)

- Sel kulit mati atau minyak menyumbat folikel

- Penumpukan produk, seperti gel rambut, perawatan tanpa bilas, atau hairspray

- Tidak mencuci rambut secara menyeluruh

- Menunggu terlalu lama setelah berolahraga untuk mencuci rambut

- Berkeringat saat mengenakan penutup kepala, terutama jika menyebabkan gesekan

Lalu, apa saja gejala jerawat pada kulit kepala?

AAD menyatakan, orang dengan jerawat kulit kepala mungkin memperhatikan jika memiliki kondisi berikut:

- Benjolan kecil di sepanjang garis rambut, di dahi, atau di belakang leher

- Komedo putih di kulit kepala atau garis rambut

- Terdapat seperti benjolan atau gundukan yang padat

- Benjolan di kulit kepala yang menyakitkan

Baca Juga: Mengobati Jerawat dengan Es Batu, Apakah Efektif? Cari Tahu Fakta Selengkapnya Cara Melakukan Perawatan Ini dengan Benar