Cara Meredakan Nyeri Leher saat Hamil, Salah Satunya Lakukan Peregangan

By Poetri Hanzani, Rabu, 5 Oktober 2022 | 13:48 WIB
Cara yang bisa dilakukan untuk mengurangi nyeri leher selama kehamilan. (Nakita.id/Naura)

Pijat lembut dapat membantu meredakan nyeri atau ketegangan pada leher.

6. Pertimbangkan Obat OTC

Tanyakan kepada dokter tentang obat penghilang rasa sakit yang dijual bebas yang aman dikonsumsi saat hamil.

7. Cobalah Akupunktur

Akupunktur bisa menjadi cara alternatif untuk membantu meredakan sakit leher dan punggung.

Selain itu juga dapat mengurangi mual di pagi hari, nyeri panggul, dan sakit kepala.

Nyeri leher saat hamil biasanya akan membaik dengan pengobatan rumahan.

Tapi, jika rasa sakitnya semakin memburuk selama beberapa hari, dan menyebar ke lengan atau kaki maka segera ke dokter.

Apalagi bila disertai dengan sakit kepala, mati rasa atau kesemutan.

Itu dia beberapa cara cepat untuk meredakan ketegangan pada otot leher.

Semoga bermanfaat.

Baca Juga: Ngapain Repot-repot Jemur Bantal, Cara Mengatasi Sakit Leher Ternyata Semudah Ini, Nyeri yang Mengganggu Dijamin Langsung Hilang dalam Hitungan Menit!