Tips Mengatur Keuangan Bagi Pegawai Kontrak yang Cerdas dan Tepat, Pengeluaran dan Pemasukan Jadi Lebih Terencana

By Ruby Rachmadina, Minggu, 9 Oktober 2022 | 14:50 WIB
Tips mengatur keuangan bagi pegawai kontrak. (Nakita.id/ Karmita)

3. Evaluasi Perencanaan

Jangan lupa Moms untuk selalu mengevaluasi perencanaan keuangan setiap tahunnya.

Apalagi jika Moms melakukan investasi.

Jangan sampai dana yang Moms investasikan sebenarnya tidak mencukupi kebutuhan untuk mencapai tujuan keuangan sesuai jangka waktu yang telah ditentukan.

Nah, jika Moms sudah mendapatkan kepastian mengenai status pekerjaan, maka sesuaikan kembali besarnya dana yang akan Moms investasikan.

Menjadi pegawai kontrak memang tidak terlalu buruk.

Moms bisa menyesuaikan pengaturan keuangan sesuai dengan kondisi yang dialami.

Moms perlu bisa beradaptasi dengan perkembangan karier.

Jangan menetapkan harapan yang terlalu tinggi.

Sehingga nantinya Moms akan selalu siap menghadapi risiko terburuk sekalipun.

Kesuksesan mengelola keuangan ditentukan oleh cara Moms sendiri.

Moms mungkin akan selalu merasa tidak pernah tercukupi jika pengelolaan keuangan yang dilakukan buruk.

Baca Juga: 3 Cara Merencanakan Keuangan Sebelum Mulai Bisnis Menurut Perencana Keuangan, Kuncinya Jangan Takut