Mengapa Gagal Ginjal Akut Hanya Terjadi pada Anak-anak?

By Amallia Putri, Sabtu, 29 Oktober 2022 | 14:00 WIB
Kenapa anak-anak jadi golongan yang rentan mengalami gagal ginjal akut? (Nakita.id/Naura)

Gejala Gagal Ginjal pada Anak

Walaupun memang sampai saat ini Moms tidak melihat adanya gejala gagal ginjal pada anak, Moms tetap harus berhati-hati.

Selain tidak mengonsumsi obat sirup tanpa anjuran dokter terlebih dahulu, Moms wajib ketahui gejalanya.

Berikut adalah beberapa gejala gagal ginjal pada anak:

1. Demam

2. Gangguan pencernaan seperti muntah dan diare

3. Gangguan pernapasan seperti batuk dan pilek

4. Tidak bisa kencing atau volume urine yang keluar sangat sedikit

5. Tubuh lemas

6. Detak jantung tidak teratur

Tak hanya itu, Moms juga wajib ketahui adanya gejala retensi cairan tubuh.

Hal ini biasanya membentuk adanya pembengkakan pada kaki si Kecil.

Baca Juga: Ciri-ciri Penyakit Gagal Ginjal Akut yang Dialami Anak-Anak, Ini Gejala yang Paling Sering Terjadi