Penyebab Penyakit Kulit Herpes di Tangan, Leher, dan Punggung

By Syifa Amalia, Minggu, 30 Oktober 2022 | 18:30 WIB
Penyebab penyakit kulit herpes yang dapat muncul di tangan, leher, dan punggung. (Nakita.id/Kintan)

Nakita.id – Tidak menutup kemungkinan penyakit kulit herpes dapat terjadi di bagian tubuh manapun.

Termasuk pada bagian tangan, leher, dan punggung juga bisa terkena penyakit kulit herpes.

Untuk itu Moms perlu mengetahui apa saja penyebab penyakit kulit herpes di tangan, leher, dan punggung.

Jika memiliki ruam kulit yang melepuh dan terasa menyakitkan ini bisa jadi termasuk gejala penyakit kulit herpes.

Herpes yang sering muncul adalah herpes zoster.

Penyakit ini disebabkan oleh virus varicella-zoster, anggota keluarga virus herpes.

Infeksi virus ini dapat menginfeksi virus yang menyebabkan ruam yang dapat terjadi di bagian tubuh mana saja.

Biasanya terlihat seperti satu garis lepuh yang membungkus sisi kiri atau kanan tubuh.

Meskipun tidak berbahaya, terkena herpes zoster bisa sangat menyakitkan.

Untuk itu Moms perlu tahu apa saja penyebab infeksi herpes zoster untuk lebih mengenal bagaimana penyebarannya.

Simak informasi selengkapnya berikut ini mengenai penyebab penyakit kulit herpes zoster.

Baca Juga: Serba-Serbi Fakta Tentang Penyakit Kulit Herpes, Jangan Anggap Sepele!