Cara Menghilangkan Bau Urine di Kamar Mandi dengan Bahan-bahan Rumahan

By Amallia Putri, Selasa, 1 November 2022 | 17:15 WIB
Membersihkan kamar mandi yang bau urine (Nakita.id/Tyas)

3. Bubuk Kopi

Seperti yang kita ketahui, bubuk kopi merupakan bahan dapur yang bisa menyerap aroma tak sedap.

Melansir dari Kompas, Moms bisa menaburkan bubuk kopi ke seluruh bagian lantai kamar mandi.

Setelah itu biarkan selama kurang lebih 15 menit, lalu gosok.

Terakhir, siram menggunakan air. Voila, aroma tak sedap hilang.

Cara Mencegah Bau Tak Sedap di Kamar Mandi

- Perbanyak aliran udara

- Tidak menggantung handuk atau pakaian di kamar mandi

- Gunakan penyegar ruangan 

- Bersihkan jika ada lumut atau jamur

Itulah tadi beberapa cara untuk mengatasi bau urine di kamar mandi menggunakan bahan rumahan.

Baca Juga: Tanpa Menggunakan Pemutih, Ini 2 Cara Membersihkan Sela-sela Ubin Kamar Mandi yang Kotor