Tips Agar ASI Ibu Menyusui Tidak Rembes ke Baju, Ini yang Bisa Dicoba

By Diah Puspita Ningrum, Rabu, 2 November 2022 | 14:15 WIB
Cara mengatasi ASI rembes terus pada ibu menyusui (Nakita.id/Naura)

Tips Agar ASI Tidak Rembes

Perlu Moms tahu kalau ASI biasanya rembes pada waktu-waktu berikut:

1. Ketika pagi hari, payudara bengkak karena ASI penuh.

2. Rembes dari salah satu payudara karena hanya satu yang digunakan menyusui.

3. Rembes dari dua payudara karena Moms jaranng meyusui.

4. Setelah mandi air hangat karena panas bisa memperlancar ASI.

5. Memikirkan anak atau mendengar anak menangis.

Mengatasi ASI rembes terus

Semua kondisi tersebut berbeda-beda pada setiap ibu menyusui.

Mengetahui kapan ASI rembes juga bisa membantu Moms mencegahnya.

Masalah ASI rembes ini mungkin akan teratasi sekitar 6-10 minggu menyusui.

Tapi, ada juga yang terus-terusan mengalami hal tersebut selama Moms masih menyusui.

Baca Juga: BERITA POPULER: Cara Menabung Gaji UMR dengan Rumus Ini hingga Obat Flu Ibu Menyusui dari Bahan Alami