Subvarian Covid Varian XBB Bisa Mematikan? Ketahui Penjelasannya Berikut Ini!

By Syifa Amalia, Rabu, 9 November 2022 | 18:12 WIB
Penjelasan lengkap mengenai apakah covid varian XBB mematikan dari varian lainnya? (Nakita.id/Poetri)

Gejala Covid Varian XBB

Dilansir dari Prevention, berikut ini adalah beberapa gejala yang dapat dialami oleh seseorang.

- Demam atau menggigil kedinginan

- Batuk

- Sesak napas atau kesulitan bernapas

- Mudah lelah

- Nyeri otot atau sekujur tubuh

- Sakit kepala

- Lidah tidak ada rasa atau hidung tidak bisa mencium bau

- Sakit tenggorokan

- Hidung tersumbat atau pilek

- Mual, muntah, dan diare

Baca Juga: Omicron Varian XBB Sudah Masuk ke Indonesia, Apakah Cepat Menular?