Biografi Ki Hajar Dewantara, Jawaban Soal Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA Halaman 122

By Kirana Riyantika, Jumat, 25 November 2022 | 18:30 WIB
Penjelasan kunci jawaban teks biografi halaman 122 buku Bahasa Indonesia SMA kelas 10 kurikulum merdeka (Pixabay/felix_w)

4. Menurut kalian, apakah hukuman pengasingan yang diberikan Pemerintah Belanda kepada Ki Hadjar Dewantara sudah sesuai dengan kesalahan yang dilakukannya? Jelaskan alasannya!

Alternatif jawaban:

Hukuman pengasingan Ki Hajdar Dewantara dianggap tidak tepat dan merupakan reaksi yang sangat berlebihan dari Belanda.

Hal ini disebabkan karena ketakutan Belanda terhadap pergerakan kemerdekaan Indonesia.

5. Jelaskan maksud ajaran Ki Hadjar Dewantara, yaitu tut wuri handayani,ing madya mangun karsa, dan ing ngarsa sung tulada berdasarkan pemahaman kalian sendiri!

Alternatif jawaban:

Tut wuri handayani berarti ketika berada di depan seorang pendidik harus memberikan teladan.

Ing madya mangun karsa berarti ketika berada di tengah seorang pendidik harus membangun motivasi, semangat, atau kemauan.

Sedangkan, ing ngarsa sung tuladha bermakna ketika berada di belakang seorang pendidik dapat memberikan dukungan, pengaruh, dan saran masukan.

Itulah penjelasan mengenai soal dan kunci jawaban halaman 122 Bahasa Indonesia SMA kelas 10 kurikulum merdeka.

Bisa dijadikan pendamping belajar ya!

Baca Juga: Kunci Jawaban Kegiatan 2 Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA Kurikulum Merdeka Halaman 95-96