6 Kesalahan yang Sering Dilakukan Saat Bertengkar dengan Pasangan, Jangan Lagi Dilakukan Kalau Tak Mau Pertengkaran Makin Besar

By Ratnaningtyas Winahyu, Selasa, 29 November 2022 | 22:00 WIB
Kesalahan yang sering dilakukan saat bertengkar dengan pasangan (Freepik.com)

Sebab, Moms dan Dads sebaiknya hanya menyelesaikan satu masalah pada satu waktu, dan bukan menggabungkannya.

Mengungkit masalah di masa lalu hanya akan membuat Moms dan Dads bingung tanpa ada hasilnya.

Ya, tak sedikit orang yang membahas kesalahan di masa lalu ketika sedang bertengkar.

3. Saling menyalahkan

Hal ini merupakan salah satu yang sering terjadi pada banyak pasangan.

Dengan menyalahkan pasangan, Moms mungkin akan merasa telah memenangkan pertengkaran.

Tapi, tindakan tersebut hanya akan memperburuk hubungan bahkan bisa membuat Moms kehilangan pasangan.

4. Tidak mendengarkan

Ketika Moms tidak mendengarkan apa yang dikatakan pasangan, Moms tidak akan tahu apa yang membuat pasangan menjadi begitu marah.

Maka dari itu, penting untuk tetap mendengarkan pasangan.

Biarkan pasangan mengutarakan isi hati dan cerita dari sisi mereka.

Dengan begitu, kesalahpahaman tidak akan terjadi.

5. Salah tempat dan salah media

Cara terbaik untuk berkomunikasi adalah komunikasi verbal.

Baca Juga: Cara Ria Ricis dan Teuku Ryan Selesaikan Masalah untuk Hindari KDRT, Sang Suami Selalu Lakukan Hal Ini Saat Bertengkar