Pengertian Sumber Energi Terbarukan Beserta Contohnya, Yuk Simak!

By Diah Puspita Ningrum, Kamis, 1 Desember 2022 | 13:02 WIB
Energi Terbarukan dalam Materi IPA kelas 10 Kurikulum Merdeka (Freepik)

Jenis Sumber Energi Terbarukan

1. Energi dari Bahan Bakar Fosil

Bahan bakar fosil terbentuk dari proses ilmiah yang dialami oleh sisa hewan dan tanaman.

Bahan bakar ini tersusun atas senyawa Hidrokarbon, contohnya adalah batu bara, minyak bumi dan gas alam.

2. Energi Biogas

Energi biogas berasal dari limbah organik yang diolah melalui proses anaerobic disgestion dengan bantuan bakteri tanpa oksien.

Contoh energi ini adalah kotoran sapi, sampah daun, dan sampah lain bersal dari organisme.

3. Energi Air

Energi air merupakan salah satu yang paling banyak digunakan salah satunya pembangkit listrik.

Air ada di mana-mana dan jumlahnya tidak pernah habis.

4. Energi Angin

Energi angin merupakan sumber energi yang isa dimanfaatkan untuk menghasilkan listrik.

Baca Juga: Mengenal Kembali Apa Itu Virus dan Bagaimana Virus Itu Bereproduksi