Pengertian Sumber Energi Terbarukan Beserta Contohnya, Yuk Simak!

By Diah Puspita Ningrum, Kamis, 1 Desember 2022 | 13:02 WIB
Energi Terbarukan dalam Materi IPA kelas 10 Kurikulum Merdeka (Freepik)

5. Energi Matahari

Energi ini memanfaatkan matahari untuk menyinari atau memberi energi pada perangkat lempengan logam sel surya.

6. Energi Gelombang Laut

Energi ini bersumber dari gerakan naik dan turunnya gelomban air laut.

Gelombang air laut jadi salah satu sumber energi terbarukan

7. Energi Pasang Surut

Energi ini bersumber dari proses pasang surut air laut.

Ada dua jenis energi pasang surut yakni perbedaan tinggi rendah dan arus pasang surut.

8. Energi Panas Bumi

Energi panas bumi dikembangkan di Indonesia dengan sistem hidrotermal.

Baca Juga: Contoh Proses Kimia Hijau dalam Kehidupan Sehari-hari, Yuk Cari Tahu!