Pengertian Future Perfect Continuous Tense, Rumus dan Contoh Kalimat Dalam Bahasa Inggris

By Aullia Rachma Puteri, Kamis, 15 Desember 2022 | 17:56 WIB
Pengertian serta rumus dan contoh kalimat Future Perfect Continuous Tense (Freepik/mindandi)

Ketika kita menggambarkan suatu tindakan di masa depan, maka kita harus memproyeksikan diri kita ke depan dalam suatu waktu, dan melihat masa lalu sebagai patokan durasi dari aktivitas yang kita ungkapkan.

Kegiatan tersebut akan dimulai suatu saat di masa lalu, sekarang, atau di masa depan, dan diperkirakan akan berlanjut di masa depan.

Rumus Future Perfect Continuous Tense

Meskipun tadi sudah dijelaskan kalau di tense ini ada dua aturan waktu yang bisa dipakai, tapi rumusnya sama saja.

Berikut rumus Future Perfect Continuous Tense dalam bentuk positif, negatif, dan juga interogatif.

(+) Subject + will + have + been + verb -ing

(-) Subject + will + not + have + been + verb -ing

(?) Will + subject + have + been + verb -ing + ?

Contoh Kalimat Perfect Continuous Tense

1. Future Perfect Continuous Tense: Positive

- I will have been drinking 3 cups of coffee by the time he gets here.

- They will have been waiting for the train for 4 hours by 7 o’clock.

- Once she gets over examination, she will have been studying with hard for 3 years.

- Indi will have been singing a whole album by the time Lintang arrives.

Baca Juga: Pengertian Rumus dan Contoh Kalimat Future Perfect Tense dalam Bahasa Inggris