Nakita.id – Tahukah Moms, bau mulut juga dapat dialami oleh anak?
Ya, selain orang dewasa, anak-anak juga bisa mengalaminya.
Meski tidak berbahaya, bau mulut pada anak sebaiknya segera diatasi, Moms.
Pasalnya, bau mulut tentu akan membuat Si Kecil tidak nyaman.
Apalagi, jika ia bertemu dengan orang lain, jangan sampai hal tersebut menurunkan kepercayaan dirinya.
Untuk menghilangkan bau mulut pada anak, Moms pun tak perlu membawanya ke dokter gigi, lo.
Nakita punya beberapa tips mudah untuk mengatasinya hingga tuntas.
Bagaimana caranya?
Berikut ini penjelasannya.
Penyebab bau mulut pada anak
Melansir dari Innovative Pediatric Dentistry, inilah lima penyebab bau mulut bisa terjadi pada anak.
1. Makanan bau
Makanan dengan bau yang kuat adalah penyebab utama bau mulut atau halitosis pada anak.
Baca Juga: Bagaimana Cara Menghilangkan Bau Mulut Akibat Sariawan Membandel? 7 Trik Ini Jadi Rahasianya