Ini Dia Dampak yang Ditimbulkan Jika Ibu Menyusui Minum Alkohol

By Amallia Putri, Sabtu, 21 Januari 2023 | 20:45 WIB
Dampak alkohol untuk ibu menyusui (Freepik.com)

Ini mungkin akan memiliki efek buruk pada perkembangannya.

Minuman untuk Ibu Menyusui

Tentunya, Moms perlu menghindari asupan alkohol selama menyusui.

Ada baiknya Moms mengonsumsi minuman yang berikut ini:

1. Susu kedelai

2. Susu khusus ibu menyusui

3. Air putih

4. Jus buah dan sayur

5. Teh herbal

Selain minuman yang sehat, pastikan juga mengonsumsi makanan yang sehat.

Terakhir, pastikan Moms juga menjaga kesehatan emosional dan psikologis.

Dengan begitu, Moms bisa tetap sehat dan tidak mudah sakit, ASI pun mengalir dengan lancar.

Baca Juga: Apa Saja Pantangan Ibu Menyusui Agar ASI Lancar? Salah Satunya Kopi