Berapa Banyak Biaya yang Dikeluarkan untuk Pijat Laktasi di Puskesmas?

By Amallia Putri, Minggu, 19 Februari 2023 | 14:58 WIB
Biaya untuk pijat laktasi di puskesmas (Freepik.com)

Menggunakan pemijat laktasi dapat membantu meningkatkan pelepasan oksitosin dengan merangsang payudara.

Baca Juga: 7 Langkah Pijat Laktasi yang Bisa Moms Lakukan Sendiri di Rumah, Bisa Tingkatkan Kualitas ASI

3. Meningkatkan Aliran ASI

Dilansir dari Parenting Firstcry, pijatan laktasi dapat membantu mengosongkan saluran susu dan merangsang lebih banyak produksi ASI.

Pijat laktasi yang baik dapat membantu memproduksi oksitosin, yang membantu mengendurkan otot saluran susu.

Moms sebenarnya juga bisa melakukan pijat laktasi di rumah.

Tips Melancarkan Produksi ASI 

Pijat laktasi memang amat penting untuk dilakukan demi kelancaran produksi ASI.

Tapi pijat laktasi bukanlah satu-satunya cara yang bisa dilakukan.

Ada beberapa tips lain, di antaranya:

1. Konsumsi makanan bernutrisi

2. Kelola stres dengan baik

3. Tetap lakukan stimulasi dengan bayi

Tanyakah dengan dokter, kira-kira apa saja makanan yang bisa dikonsumsi untuk booster ASI.

Itulah tadi beberapa hal yang perlu Moms ketahui tentang pijat laktasi dan biayanya serta tips melancarkan produksi ASI.

Baca Juga: Manfaat Pijat Laktasi, Salah Satunya Bisa Atasi Kendur Pada Payudara