Nakita.id - Yuk, Moms ketahui salah satu resep untuk hidangan buka puasa yang mudah dan bergizi.
Sudahkah Moms mempersiapkan diri untuk melaksanakan ibadah puasa yang tinggal menghitung hari?
Ya, bulan Ramadan akan datang sebentar lagi.
Tak hanya niat, menu makanan sehat juga wajib untuk dipersiapkan, mulai dari sahur, takjil, hingga buka puasa.
Membicarakan soal takjil, biasanya Moms dan Dads menyantap camilan lezat dan manis.
Salah satu menu camilan lezat khas Indonesia adalah dadar gulung. Yuk, intip resepnya.
Resep Dadar Gulung, Menu Buka Puasa
a. Bahan kulit dadar gulung (20-25 buah)
1. 250 gram tepung terigu
2. 2 sdm tepung tapioka
3. 1 butir telur
4. 150 ml air pandan
5. 650 ml santan kental sedang