Efek Samping dan Komplikasi yang Bisa Terjadi Saat Keracunan Makanan

By Diah Puspita Ningrum, Selasa, 9 Mei 2023 | 11:30 WIB
Efek dan komplikasi keracunan makanan (Nakita.id/Naura)

Dehidrasi ini disebabkan oleh hilangnya cairan tubuh, garam dan mineral pada tubuh.

Ini merupakan efek dari muntah dan diare.

2. Gumpalan darah di ginjal

Bakteri E.coli bisa menyebabkan gumpalan darah yang menyumbat sistem penyaringan ginjal.

Kondisi ini disebut hemolytic urimic syndrome yang menyebabkan gagal ginjal mendadak.

3. Bakteri di alirah darah

Bakteri di dalam aliran darah bisa menyebabkan masalah darah dan penyakit lain.

4. Meningitis

Kondisi ini merupakan peradangan yang bisa merusak membran dan cairan di sekitar otak dan tulang belakang.

Baca Juga: Petaka Jajanan Chiki Ngebul, Kemenkes Imbau Tanda-tanda Keracunan Anak yang Harus Orangtua Waspadai