Tekanan Darah Rendah saat Hamil, Kenali Penyebab dan Gejalanya Sejak Awal

By Poetri Hanzani, Kamis, 30 November 2023 | 12:59 WIB
Tekanan darah rendah saat hamil. (freepik)

- Pusing atau kebingungan

- Mual

- Sakit kepala ringan yang dapat menyebabkan pingsan

- Kelelahan

- Tidak bisa mengatur napas atau napas menjadi pendek dan cepat

- Sering merasa haus

- Kulit dingin, pucat, atau lembap

- Alami masalah penglihatan

- Depresi

Jika Moms mengalami tekanan darah rendah saat hamil jangan lagi diabaikan.

Segera periksa ke dokter atau bidan untuk mendapatkan pengobatan yang tepat.

Baca Juga: Badan Menggigil saat Hamil, Salah Satu Penyebabnya Bisa karena Tekanan Darah Rendah