Jangan Langsung Panggil Tukang, Ini Tips Memperbaiki Putaran Indikator Mesin Cuci yang Rusak

By Shannon Leonette, Jumat, 26 Januari 2024 | 08:46 WIB
Jika putaran indikator mesin cuci rusak, sebaiknya Moms jangan panggil teknisi terlebih dahulu. Cobalah ikuti tips-tips berikut untuk memperbaikinya. (Freepik)

Apabila aus atau putus, indikator putaran kemungkinan besar tidak akan berfungsi.

Sangat disarankan untuk memeriksa kondisi sabuk secara berkala sebelum mulai siklus pencucian.

Jika sudah aus atau putus, segera ganti dengan yang baru.

Selain itu, pastikan agar sabuk terpasang dengan baik dan memiliki ketegangan yang sesuai.

Itulah enam tips memperbaiki putaran indikator mesin cuci yang rusak, Moms.

Moms bisa coba panggil teknisi mesin cuci profesional apabila sudah mencoba tips-tips di atas dan tidak berhasil.

Nantinya, mereka akan memperbaiki mesin cuci tersebut sesuai kondisi yang sebenarnya terjadi.

Akan tetapi, jika mesin cuci sudah benar-benar dikatakan rusak oleh teknisi, sebaiknya ganti dengan yang baru.

Semoga informasi di atas bermanfaat ya, Moms.

Selamat mencoba!

Baca Juga: Jaminan Hemat Token Listrik! Ini Tips Mesin Cuci Hemat Listrik Meski Sering Dipakai