Ada 5 Cara Mengatasi Token Listrik Error 02 yang Mudah Dilakukan

By Kirana Riyantika, Selasa, 9 April 2024 | 19:00 WIB
Kode error 02 token listrik (Dok. Nakita/ Naura)

 

Nakita.id - Apa itu error 02 pada token listrik? Simak ulasannya berikut.

Kini, semakin banyak masyarakat yang menggunakan token listrik.

Token listrik memiliki banyak keunggulan, diantaranya Moms bisa mengendalikan penggunaan listrik untuk hemat biaya listrik bulanan.

Namun, ada beberapa masalah yang mungkin muncul selama menggunakan token listrik.

Salah satunya yaitu muncul kode Error 02.

Sebenarnya, apa arti Error 02 pada token listrik?

Error 02 pada token listrik adalah pesan yang muncul ketika terjadi kesalahan saat proses pengisian daya listrik.

Penyebabnya bisa bermacam-macam, mulai dari masalah teknis hingga penggunaan token yang tidak tepat.

Biasanya, error 02 disebabkan oleh salah satu dari beberapa hal berikut.

Arti Kode Error 02

1. Token Kadaluarsa

Salah satu alasan utama dari munculnya error 02 adalah token yang telah kadaluarsa.

 Baca Juga: 7 Cara Mengatasi Token Listrik Cepat Habis, Dijamin Lebih Hemat