PPDB Jabar Dibuka Juni 2024, Ini Syarat Masuk SD, SMP, SMA/SMK

By Aullia Rachma Puteri, Senin, 27 Mei 2024 | 17:00 WIB
Daftar PPDB Jabar untuk SD, SMP, dan SMA/SMK ()

- Verifikasi Berkas: 11-15 Juni 2024

- Pengumuman Hasil Seleksi: 20 Juni 2024

- Daftar Ulang: 21-23 Juni 2024

Jalur Pendaftaran PPDB Jawa Barat 2024

Pada PPDB 2024, terdapat beberapa jalur pendaftaran yang bisa dipilih oleh calon peserta didik, baik untuk jenjang SMA maupun SMK.

Berikut adalah jalur-jalur yang tersedia:

Jalur PPDB Jenjang SMA

1. Jalur Prestasi Nilai Rapor SMA

2. Jalur Afirmasi (KETM)

3. Jalur Afirmasi Anak Berkebutuhan Khusus (Disabilitas, CIBI)

4. Jalur Afirmasi Kondisi Tertentu

5. Jalur Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali/Anak Guru

Baca Juga: Kapan PPDB Jatim Dibuka? Jangan Lewatkan Jalur Prestasi Pakai Rapor