Biaya Tes Mantoux untuk Deteksi Penyakit TBC, Layanan Ada di Puskesmas

By Diah Puspita Ningrum, Selasa, 11 Juni 2024 | 17:00 WIB
Biaya tes Mantoux untuk deteksi TBC (Freepik)

 Baca Juga: Biaya Memperbarui SIM C Online Rp100 Ribuan, Syaratnya Apa Saja?

3. Rumah Sakit Swasta / Klinik

Biaya tes Mantoux di RS swasta atau klinik bisa lebih mahal.

Kisarannya mulai dari Rp100.000 - Rp300.000.

Biaya akan bertambah apabila pasien membutuhkan penanganan lain.

Pentingnya Tes Mantoux

Melakukan tes Mantoux sangat penting untuk beberapa alasan berikut:

- Deteksi Dini

Deteksi dini TB memungkinkan pengobatan segera yang dapat mencegah penyebaran penyakit dan komplikasi serius.

- Pencegahan Penularan

Dengan mengetahui status TB seseorang, langkah-langkah pencegahan dapat diambil untuk menghindari penularan kepada orang lain.

- Pengawasan Kesehatan

Bagi mereka yang bekerja di lingkungan berisiko tinggi seperti rumah sakit, tes ini membantu dalam memantau kesehatan mereka secara rutin.