3 Tanda Kapan Waktunya Anak Harus Dibawa Periksa ke Dokter Anak

By Ipoel , Selasa, 5 Februari 2013 | 02:00 WIB
Kenali tanda anak harus dibawa ke dokter anak. (Pixabay/orzalaga)

Atau di usia setahun anak masih mengeces, hal ini perlu dicari tahu penyebabnya apakah karena infeksi atau keterlambatan perkembangan.

Penanganan masalah tumbuh kembang di usia batita sangatlah krusial.

Baca Juga: Menyapih Si Kecil Dari Susu Formula Boleh Atau Tidak Untuk Dilakukan? Ini Jawaban yang Tepat Dari Dokter Anak

Periode ini merupakan rangkaian dari periode pembentukan sel-sel saraf dan sambungan-sambungannya yang sangat cepat yang dimulai sejak dalam kandungan.

Masalah tumbuh kembang yang tidak tertangani di usia ini bisa berdampak pada pembentukan dan perkembangan otak yang pada akhirnya membuat kemampuan kognitifnya menurun.