Kontrol Diri Pada Anak Perlu Diajarkan Sejak Dini, Simak Tipnya!

By Fadhila Afifah, Minggu, 3 Juni 2018 | 09:25 WIB
Anak perlu diajarkan mengendalikan dirinya sendiri saat marah (iStockphoto)

Nakita.id - Setiap orang pada dasarnya memiliki kemampuan untuk mengendalikan diri (self control).

Namun kemampuan ini sering tidak dikembangkan dengan maksimal sehingga sejak kecil sehingga seseorang tumbuh menjadi pribadi yang sulit mengontrol diri sendiri.

BACA JUGA: BACA JUGA: Catat! Ini Lama Waktu Suhu Panas Mobil yang Berbahaya Untuk Anak

Padahal, anak pun sudah harus dibiasakan untuk mengenali dan mengontrol dirinya sendiri.

Dengan belajar mengendalikan diri, anak-anak dapat membuat keputusan yang tepat dan menanggapi situasi yang menekan dengan cara yang dapat menghasilkan hasil yang positif.