Berlebihan Jaga Kebersihan Anak, Waspada Ancaman Leukimia Mengintai!

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Sabtu, 16 Juni 2018 | 14:45 WIB
Anak Terlalu Bersih, Jauh dari Penyakit? (Xavier_S)

Kondisi ini merupakan akibat dari kurangnya kontak anak dengan bakteri dan juga kuman.

Dalam hal ini, orangtua harusnya ikut campur tangan dalam mengembangkan sistem tubuh anak.

Orangtua sejak dini juga harus mengetahui bahwa kontak dengan lingkungan luar, bermain lumpur, lari-larian di taman dan bersosialisasi dengan lingkungan rumah tidaklah berbahaya.

Orangtua juga tidak perlu terlalu sering membersihkan rumah untuk menghindarkan Si Kecil dari paparan debu, sebagai upaya meningkatkan sistem kekebalan tubuh anak.

BACA JUGA :1000 Hari Pertama, Hindari Si Kecil Terpapar Bahan Kimia, Termasuk Akibat Merebus Botol Susu!