Ternyata, Ini Manfaat Tersembunyi Menonton Kartun Bagi Anak

By Gisela Niken,Amelia Puteri, Jumat, 29 Juni 2018 | 20:40 WIB
Manfaat menonton tayangan kartun (Dok. Nakita)

Ketika Si Kecil sakit, kartun dapat membuat mereka lupa bahwa mereka sedang sakit.

Hal ini membuat anak tetap santai meskipun sedang ada penyakit di dalam tubuhnya.

Kebanyakan kartun dan animes telah dirancang untuk memberikan akhlak yang baik, terutama untuk anak-anak.

Hal ini telah membantu meningkatkan pertumbuhan moral pada anak-anak.

BACA JUGA: Makan 3 Kurma Setiap Hari Selama 12 Hari, Rasakan 9 Manfaat Ini

Menonton kartun juga bisa menjadi cara terbaik untuk menghabiskan waktu bersama keluarga.

Nah, kali ini Disney kembali menghadirkan kisah-kisah petualangan jenaka dari Kwik, Kwek, Kwak melalui serial terbaru DuckTales. 

Dalam rangka merayakan ulangtahun Donal Bebek yang ke-84, Disney ingin mengajak masyarakat untuk bernostalgia dan berbagi cerita tentang karakter favorit mereka semasa kecil dari keluarga Donal Bebek.

Nah, penasaran dengan ceritanya? Si Kecil bisa menonton serial Duck Tales di RCTI setiap hari Minggu jam 06.30 WIB.