Makan 2 Pisang Bintik Hitam Setiap Hari Selama Satu Bulan dan Rasakan 5 Manfaat Ini

By Nila Kusuma Pratiwi, Minggu, 8 Juli 2018 | 13:47 WIB
Makan 2 pisang per hari selama 1 bulan punya banyak manfaat (pixabay)

Menurut penelitian, asupan kalium 4.000 mg setiap hari menurunkan risiko penyakit jantung iskemik hingga setengahnya.

Ditambah lagi komposisi ini juga mengurangi risiko stroke.

4. Mengurangi tekanan darah Kalium sangat bermanfaat untuk mengurangi tekanan darah tinggi karena mineral ini mempertahankan keseimbangan natrium dalam tubuh.

Faktanya, tubuh manusia bergantung pada kadar kalium dan natrium yang seimbang untuk menjaga tekanan darah tetap terkendali.

BACA JUGA:Makan 3 Pisang Sehari, Ini yang Terjadi pada Otak dan Jantung

5. Meningkatkan memori dan suasana hatiDengan menyediakan nutrisi penting untuk fungsi neurologis yang tepat, pisang membantu otak mengatur suasana hati dan nafsu makan.

Ini juga mendukung fungsi kognitif penting seperti fokus dan memori.