Nakita.id - Nama panggilan alias nickname alias julukan alias nama kecil, adalah hal yang lumrah terjadi.
Eits, hati-hati, salah-salah nama julukan yang terdengar akrab itu justru membahayakan.
Di sebuah wall facebook, seseorang menuliskan cerita mengenai nama panggilannya yang ternyata banyak.
BACA JUGA: [VIDEO] Tanya Pakar - Kebiasaan yang Menciptakan Keluarga Bahagia
Menurutnya saat masih kecil dirinya dipanggil “Surintan anak setan”.
Teman SMP memanggilnya “TamTam Surintam”.
Di SMA menjadi “Ju'ik”. Masuk bangku universitas “Iik”, ada juga yang memanggil “Bo'ik”, “Ceu Icih”.
Masuk dunia kerja, nama panggilannya berubah lagi menjadi “Ceu ceu”, dan ada juga yang memanggilnya “Teteh”.
Apakah masalah dengan nama panggilan yang kerap tak lajim?