Ibu Hamil Perlu Tahu, 8 Hal Ini Paling Disukai Janin Dalam Kandungan

By Kunthi Kristyani, Jumat, 31 Agustus 2018 | 14:37 WIB
Hal yang disukai janin (iStock)

Suara Moms juga akan memberikan kenyamanan pada mereka dan membuktikan bahwa semuanya baik-baik saja.

Cara paling efektif untuk mengembangkan hubungan dan membuat janin terbiasa dengan suara Moms adalah dengan membaca atau berbicara dengan suara keras.

Suara anggota keluarga lain, terutama ayah juga perlu mereka dengar.

BACA JUGA: Atlet Usia 7 Tahun Tewas Tersengat Ubur-ubur, Kata Terakhirnya:

Mendengarkan musik

Mendengar musik selama kehamilan memberikan beberapa manfaat.

Untuk ibu, musik akan menghasilkan hormon serotonin yang mempromosikan pelepasan endorfin atau hormon bahagia.

Endorfin ini lantas akan ditransfer ke janin sehingga mereka juga ikut merasakan bahagia.

Olahraga teratur

Kunci untuk memilih latihan yang tepat untuk kehamilan adalah harus aman dan disetujui dokter.

Latihan kardio adalah jenis olahraga terbaik yang disarankan.

Jantung bayi berkembang lebih baik dan lebih kuat jika ibu mereka secara teratur berolahraga.