Tingkatkan Peluang Kehamilan dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini!

By Nila Kusuma Pratiwi, Kamis, 13 September 2018 | 15:08 WIB
Makanan yang harus dikonsumsi untuk meningkatkan kehamilan (iStock)

Baca Juga : 8 Mitos Tentang Kehamilan yang Ternyata Benar, Ini Bukti Ilmiahnya!

3. Asam lemak omega-3

Saat Moms hamil, omega-3 sangat bagus untuk perkembangan otak bayi.

Tapi ini juga sangat baik untuk Moms konsumsi sekarang, karena tubuh membutuhkan membutuhkan lemak yang sehat untuk menjaga agar hormon berfungsi dengan baik sehingga Moms bisa hamil dalam beberapa bulan mendatang.

Cobalah untuk mengonsumsi ikan setiap minggu.

4. Susu dan produk susu

Produk susu sangat penting untuk mempersiapkan tubuh Moms untuk kehamilan karena Moms mendapatkan kalsium dan protein.

Cobalah untuk mendapatkan sedikit lemak dari susu agar mendapatkan lebih banyak nutrisi penting yang akan membantu mempersiapkan tubuh untuk kehamilan.

Makanan dari produk susu seperti yoghurt dan keju yang memiliki efek baik untuk kesuburan.