Vaksin Pra Kehamilan yang Penting untuk Perempuan, Wajib Tahu!

By Fadhila Afifah, Minggu, 7 Oktober 2018 | 18:58 WIB
Vaksin pra-kehamilan (iStockphoto)

Nakita.id -

Tujuannya untuk mengetahui kondisi tubuh kita, apakah sehat dan tak memiliki kondisi tertentu.

Baca Juga : 5 Sumber Protein Ini Bikin Anak Cepat Tinggi, Salah Satunya Tahu!

Begitu besarnya peran ibu dalam menentukan kesehatan bayi, maka kondisi kesehatan Moms juga sangatlah penting untuk diperhatikan.

Salah satu cara untuk menjaga kesehatan adalah mendapatkan vaksin sebelum hamil. 

Tujuannya, untuk menangkal berbagai virus atau bakteri mungkin menyerang ibu hamil.

Vaksin yang Moms dapatkan sebelum dan selama kehamilan tidak hanya penting dalam melindungi kesehatan Moms, tetapi juga jabang bayi kelak.

Baca Juga : Berita Kesehatan Terbaru: Flu Singapura, Ini Gejala dan Penyebabnya!

Imunitas tubuh Moms adalah garis pertahanan pertama bayi melawan penyakit serius tertentu.

Jadi jika sejak awal berencana hamil dan punya anak, Moms sebaiknya mendapatkan vaksin ini.

Pastikan untuk menunda hubungan seksual selama satu bulan pasca vaksin, karena pada setiap vaksinasi terdapat virus hidup. 

Meski sudah dilemahkan, virus ini tetap berisiko membahayakan pembuahan.

Vaksin apa yang harus Moms dapatkan saat pra-kehamilan?