Berita Kesehatan: 6 Gejala Serangan Jantung Palsu, Perlu Tahu Agar Tak Panik!

By Soesanti Harini Hartono, Kamis, 11 Oktober 2018 | 13:45 WIB
Jika Moms mengalami gejala serangan kardiovaskular seperti rasa sakit yang menusuk, dada seperti ditimpa benda berat, atau mengalami kelumpuhan tiba-tiba, barulah Moms bisa mengkhawatirkan kemungkinan serangan jantung. (Kolase Nakita)

6. Nyeri saat bernapas

Tak sedikit orang yang menderita costochondritis menganggap nyeri dada sebagai serangan jantung.

Dalam kasus costochondritis, ada peradangan tulang rawan di antara tulang rusuk yang menyebabkan rasa sakit di dada. Jika menarik napas dalam-dalam, rasa sakit terasa semakin parah.

Baca Juga : Inul Daratista Ikut Tren Falling Stars Challenge, Mobil Mewahnya Jadi Sorotan!

Kondisi peradangan ini bisa terjadi di kedua sisi dada. Namun, hanya satu sisi yang terasa lebih sakit.

Salah satu cara untuk mendeteksi costochondritis adalah dengan mengangkat lengan Moms di atas kepala.

Baca Juga : Hasil Penelitian: Rutin Makan Jamur Cegah Penuaan Dini

Biasanya gerakan ini bisa membantu meringankan rasa sakitnya. Jika nyeri tidak berkurang, Moms baru bisa mencurigai keberadaan serangan jantung. (*)