Cara Membersihkan Botol Tanpa Sikat Khusus, Manfaatkan Cangkang Telur Moms!

By Maharani Kusuma Daruwati, Selasa, 16 Oktober 2018 | 11:37 WIB
Cara Membersihkan Jerigen Dengan Cangkang Telur (Sajian Sedap)

2. Setelah semuanya dimasukkan, tutup rapat.

Kemudian diamkan selama 10 menit.

Setelah cangkang telur dan bahan lain dimasukkan, tutup rapat dan diamkan

3. Kocok jerigen atau botol selama 2 menit hingga cangkang telur menjangkau seluruh bagian dalam jerigen atau botol.

Membersihkan Jerigen Dengan Cangkang Telur - Kocok Jerigen

Baca Juga : Anak Cynthia Lamusu Alami Penyakit Langka, Ibu dengan Ciri Ini Lebih Berisiko