Nakita.id - Keguguran mungkin masih menjadi momok bagi ibu hamil.
Pada trimester pertama, ibu hamil lebih rentan mengalami kondisi keguguran ini karena berbagai faktor.
Perlu diwaspadai oleh setiap ibu, terdapat beberapa penyebab utama dan umum terjadi terkait dengan keguguran ini.
Baca Juga : 5 Jenis Makanan yang Tidak Boleh Dimakan Setelah Keguguran dan Dikuret
Menurut ahli, inilah 6 penyebab utamanya.
1. Kelainan kromosom
Alasan paling umum terjadinya keguguran adalah masalah pada kromosom telur atau sperma selama pembentukan embrio.