Data Warga yang Tak Rekam E-KTP Hingga Akhir Desember 2018 Ini Akan Diblokir!

By Rosiana Chozanah, Sabtu, 20 Oktober 2018 | 21:05 WIB
Segera lakukan perekaman data e-KTP sebelum diblokir! (Tribun Jateng/khoirul muzaki)

Di sisi lain, ternyata Dukcapil mengaku masih kesulitan untuk merekam e-KTP bagi penduduk yang berdomisili di luar daerah peruntukkannya.

"Jadi kalau di pinggiran sungai, kemudian di bantaran rel kereta api memang kami agak kesulitan menerbitkan KTP elektronik," tutur Zudan, melansir Kompas.com (16/10).

Ia mengatakan harus ada kompromi dengan penduduk yang bersangkutan untuk merekam e-KTP.

“Apakah akan kembali ke daerahnya atau pindah bertempat tinggal ikut numpang KK (Kartu Keluarga) saudaranya,” kata Zudan.

Nah, bagi Moms yang belum merekam data, segera lakukan ya sebelum terlambat!

Baca Juga : Mama Harus Tahu, Bayi dan Balita Akan Memiliki KTP