6 Perilaku Negatif Anak Akibat Kesalahan Pola Asuh dari Orangtua

By Anisyah Kusumawati, Kamis, 8 November 2018 | 13:07 WIB
6 Perilaku Negatif Anak Karena Kesalahan Pola Asuh dari Orangtua (freepik)

6. Tidak bisa bangkit dengan dirinya sendiri

Bila Moms merasa Si Kecil sangat ketergantungan dan tidak bisa bangkit sendiri, mungkin memang ada perilaku pengasuhan yang kurang tepat.

Kondisi ini bisa terjadi khususnya bila Moms pernah menegur, memarahi, atau perilaku lain anak didepan orang lain, termasuk saudara kandung dan temannya.

Jadi, bila Moms melihat ada perilakunya yang salah, sebaiknya bicarakan baik-baik dan disiplinkan dengan empat mata.

Baca Juga : Alpukat Berbahaya Jika Dikonsumsi Oleh Orang dengan 6 Kriteria Ini

Memang, tak akan pernah ada pola asuh yang sempurna, namun tentu menuju pola asuh yang baik agar anak cerdas dan beretika merupakan harapan setiap orangtua.

Mari sama-sama belajar menjadi orangtua yang bisa diteladani sikapnya oleh anak-anak agar kelak ia bisa tumbuh dan berkembang sesuai harapan.