3. Pisahkan buah jeruk dan apel
Seperti kalimat di atas, ada beberapa buah yang tidak bisa disimpan bersama-sama.
Matthew Robinson, seorang koki dan penulis dari The Culinary Exchange, buah-buahan mengeluarkan gas etilen yang akan menyebabkan pembusukan lebih cepat dari produk di sekitarnya.
BACA JUGA: Jadi 'Rumah Kedua', Intip Kemewahan dan Canggihnya Bus Milik Para Artis Bollywood Ini
Simpan apel di kulkas jika Moms ingin memperpanjang umurnya, sementara jeruk yang disimpan di kulkas (jauh dari apel) harus ditempatkan di kantong jaring.
Sehingga masih ada sirkulasi udara di sekitar jeruknya.
Penggunaan kantong plastik hanya akan membuat jeruk berjamur.
4. Jangan biarkan bawang bombai dan kentang menjadi satu
BACA JUGA: 5 Zodiak ini Dijuluki Sebagai Magnet Uang, Penghasilannya Banyak!
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Reader's Digest |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR