Nakita.id - Selama ini daun jambu biji memang dikenal memiliki manfaat kesehatan untuk menyembuhkan diare.
Padahal, daun jambu biji ini juga bermanfaat bagi kecantikan lo Moms.
Beberapa manfaat bisa Moms rasakan saat Moms melakukan perawatan dengan daun satu ini.
BACA JUGA : Dapatkan Wajah Flawless dengan 3 Pembersih Wajah Alami ini
Berikut beberapa manfaat yang bisa dirasakan :
1. Menghilangkan komedo
Daun jambu biji bekerja cukup baik dalam menghilangkan komedo.
Moms hanya tinggal mengambil daun jambu biji dan rebus dengan air.
Lalu, haluskan daun jambu rebus dengan sedikit air dan sedikit bubuk kunyit.
Oleskan campuran ini di bagian wajah yang berkomedo dan gosok lembut dengan ujung jari Moms.
Setelahnya, cuci bersih wajah dengan air biasa dan lakukan sebanyak dua kali dalam seminggu.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR