Mereka dibebaskan berimajinasi dengan segala sesuatu yang ada di dalam PlayScape,” ujar Samuel Tsang saat menghadiri acara peluncuran PlayScape di Supermal Karawaci.
Senada dengan Samuel, Emmaline Tsang yang merupakan istri Samuel, beranggapan bahwa saat ini banyak anak-anak lebih terlihat sibuk memainkan telpon genggam mereka.
BACA JUGA : Besan Presiden Jokowi Meninggal, Ini Kondisi dan Suasana Rumah Duka
Padahal, menurut ibu dari tiga orang anak itu, apabila anak terlalu sering bermain dengan telpon genggamnya akan berakibat buruk pada kesehatan mata anak.
“Saya miris melihat anak-anak saat ini lebih sering bermain sendiri dengan gadgetnya, tidak ada komunikasi dengan orang sekitar, tidak ada komunikasi dengan keluarga.
Padahal mereka sedang berada di masa pertumbuhan yang seharusnya mereka mengasah otak mereka dengan bersosialisasi dengan lingkungan mereka.
Dan dengan adanya PlayScape ini dapat membantu anak-anak untuk mengembangkan daya imajinasi mereka,” kata Emmaline.
BACA JUGA : Metode Diet Thonon, Turunkan 5 Kg Berat Badan Dalam 2 Minggu
Selain itu, Emmaline menambahkan jika pada PlayScape ini pun dapat membangun hubungan kedekatan antara orangtua dan anak.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR