Mengatasi mual
Teh dapat membantu rasa mual, sakit perut, infeksi di saluran pencernaan, atau munta terus menerus.
Saat mual anak pada umumnya anak akan mengalami dehidrasi.
Untuk mengatasi masalah itu, Moms dapat memberinya teh untuk menjaganya tetap terhidrasi.
BACA JUGA: Ini Risiko Penyakit Pada Bayi yang Lahir dari Ibu Golongan Darah O
Salah satu jenis teh yang dapat Moms andalkan untuk mengatasi anak yang mual ialah teh jahe.
Moms dapat membuatkan teh jahe sebanyak tiga kali sehari selama 24 sejak pertama kali anak mengalami mual akut. (*)
Source | : | mom junction |
Penulis | : | Fadhila Auliya Widiaputri |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR