Nakita.id - Infeksi darah pada anak-anak dapat dicegah sampai batas tertentu dengan memastikan semua vaksinasi diberikan untuk anak secara tepat waktu.
Terlebih, jika ada luka atau infeksi di kulit, Ibu harus membersihkannya dengan benar.
Untuk mencegah hal menakutkan ini terjadi, deteksi tanda-tandanya sedini mungkin untuk mengurangi kemungkinan si kecil terkena infeksi darah, meliputi:
(Baca juga: Ibu, Ini Tandanya Jika Bayi Sedang Sakit)
Kapan waktu yang tepat untuk menghubungi dokter?
Jika Ibu melihat ada tanda sepsis, hubungi dokter untuk penanganan cepat. Gejala sepsis mungkin tidak perlu harus menunggu, tapi lebih baik mengatasinya dengan pemeriksaan kesehatan yang tepat. Bawa anak ke dokter jika:
(Baca juga: Bakteri Baik di Perut Sedikit, Bayi Mudah Sakit)
- Tiba-tiba anak demam
- Batuk terus-menerus dan batuk darah
- Mengalami kesulitan bernafas
- Kuku jarinya berubah biru pucat
- Pingsan atau mengalami kejang
- Muntah darah
(Baca juga: Bayi Sakit Karena Ibu Menelan Plasentanya Sendiri)
Perlu diingat, infeksi darah yang terdeteksi dini dan diobati dengan cara tepat bisa benar-benar disembuhkan dengan penggunaan antibiotik. Jadi, perlu diperhatikan jika ada tanda-tanda sakit yang tidak biasa, segera cari bantuan medis.
Penulis | : | Saeful Imam |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR