3. Susu non-dairy
Berbagai susu non-dairy dapat menjadi pilihan alternatif bebas susu untuk susu kental.
Moms bisa mencoba susu almond, kedelai, oat, dan santan dan pilih mana yang paling disukai.
Rasio yang baik adalah 1 cangkir susu non-dairy, satu cangkir gula, dan satu sendok makan tepung jagung.
Panaskan susu dan gula dengan cara yang sama seperti susu sapi.
Buat tepung jagung menjadi pasta kental dengan sedikit air.
Ambil susu yang sudah dikurangi dari panas, tambahkan pasta tepung jagung, dan aduk sampai campuran mengental.
Baca Juga : Jangan Lakukan 3 Hal Ini Usai Berhubungan Intim, Bisa Risiko Infeksi!
4. Krim kelapa
Alternatif lain yang bebas susu, krim kelapa bisa menjadi pengganti yang kaya dan lezat untuk susu kental.
Pastikan Moms menambah sedikit penyedap ke hidangan penutup, dan tambahkan gula secukupnya.
Itu dia Moms, 4 alternatif susu kental manis untuk memasak.
Source | : | organicfacts.net |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR