Nakita.id - Kanker serviks adalah tumor ganas pada bagian paling bawah uterus (rahim).
Kondisi ini dapat dicegah dengan pemindaian PAP smear dan vaksin HPV.
Kanker serviks tidak ada gejalanya, namun untuk beberapa kasus, mungkin ada perdarahan yang tidak teratur, atau rasa sakit.
Di Indonesia sendiri, penyebab kematian dari kanker serviks merupakan kematian perempuan terbesar ke-2.
Baca Juga : Jangan Pergi ke Rumah Sakit Lewat dari Jam 3 Sore, Akibatnya Fatal!
Meskipun kanker serviks satu-satunya kanker yang dapat dicegah dengan vaksinasi HPV, namun sampai saat ini kanker serviks masih menjadi penyakit yang ditakuti dan memakan banyak korban jiwa.
Berdasarkan data GLOBOCAN 2012 di Indonesia, tercatat setiap harinya ada 26 perempuan meninggal dunia karena kanker serviks.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Siaran Pers |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR