Perceraian memang menjadi perubahan besar ke dalam kehidupan seorang anak.
Entah laki-laki atau perempuan, tidak peduli berapa pun usia mereka.
Si Kecil 'dipaksa' menyaksikan kehilangan cinta kedua orangtuanya, melihat kedua orangtua melanggar komitmen pernikahan, juga menyesuaikan diri dengan pola asuh oleh ayah dan ibunya yang berbeda.
Kondisi ini menciptakan keadaan keluarga baru yang bisa menantang anak.
Pada dasarnya, perceraian orangtua cenderung meningkatkan ketergantungan pada anak yang masih kecil.
Hal ini karena dunia anak adalah dunia yang bergantung pada orangtua yang sangat membutuhkan pertemanan.
Baca Juga : 5 Tanda Tak Biasa Si Kecil Cerdas dan Berbakat Sejak Bayi, Catat Moms!
Selain itu, balita juga masih sangat bergantung pada pengasuhan orangtua, dengan keluarga sebagai tempat utama kehidupan sosial seseorang.
Untuk anak kecil, perceraian bisa menggetarkan kepercayaan akan orangtuanya.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | psychology today |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR