Nakita.id - Tubuh perempuan mengalami banyak perubahan fisik selama kehamilan termasuk yang menyebabkan mimisan saat hamil.
Sirkulasi darah meningkat selama kehamilan lah yang menyebabkan mimisan saat hamil.
Hampir 20% perempuan mengalami mimisan saat hamil dibandingkan 6% perempuan yang tidak hamil.
Banyak dokter berpendapat bahwa mimisan saat hamil adalah hal yang umum terjadi pada awal kehamilan karena tekanan pada pembuluh darah hidung.
Baca Juga : Moms Sering Alami Mimisan? Yuk Ketahui Beragam Faktor Penyebabnya
Jika Moms mengalami mimisan saat hamil, ada 10% kemungkinan peningkatan yang sama setelah Moms melahirkan.
Meskipun mimisan saat hamil biasa terjadi, Moms harus khawatir jika hal itu mengarah ke masalah kesehatan tertentu.
Penyebab mimisan saat hamil
Berikut ini adalah penyebab umum mimisan selama kehamilan:
- Pembuluh hidung Moms berada di bawah tekanan luar biasa karena pasokan darah meningkat selama kehamilan.
Bahkan volume darah meningkat 50% karena pembuluh kecil di hidung mengembang.
Ini karena mereka mudah pecah yang menjadi bukti penyebab umum mimisan.
Baca Juga : Mimisan pada Ibu Hamil Bisa Menjadi Tanda Penyakit Berbahaya, Waspada!
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | parenting.firstcry.com |
Penulis | : | Nila Kusuma Pratiwi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR