Dokter berpendapat bahwa dokter bedah bisa membuat kesalahan ketika menjahit implan Preeyaporn.
Baca Juga : Bayi Usia 7 Bulan Belum Bisa Duduk, Apakah Moms Harus Khawatir?
“Implannya yang pecah merusak payudaranya.
Faktor lainnya adalah dia mendapatkan implan yang cukup besar - 425cc - sementara kulit payudaranya sangat tipis, ” kata dokter barunya.
Sampai sekarang, Preeyaporn mengungkapkan bahwa implan payudaranya telah diperbaiki dan dia sekarang berada dalam perawatan menuju pemulihan.
Baca Juga : Perawatan Pasca Kuret yang Dapat Dilakukan di Rumah, Hemat dan Mudah
Terakhir, Preeyaporn menyampaikan beberapa kata-kata bijak bagi mereka yang berpikir untuk mendapatkan implan payudara.
Ia berpesan bahwa saat Moms akan memutuskan untuk implan payudara, Moms harus melakukan banyak penelitian terlebih dahulu, maksudnya mencari informasi yang lebih dalam.
Selain itu, Moms juga harus memeriksakan implan Moms di USG setiap tahunnya.
Source | : | Worldofbuzz.com |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR