Indeks glikemik sendiri menggambarkan kecepatan suatu makanan meningkatkan kadar gula darah setelah konsumsi.
Baca Juga : Berita Kesehatan Wanita: Cantik Dimulai dari Mata, Seperti Ini Mata yang Proporsional
Kandungan serat ini didapatkan pada sisa kulit ari dari proses penggilingan yang tidak sepenuhnya.
Serat pada beras merah pun berperan penting dalam memperlambat proses pencernaan dan masuknya glukosa ke dalam darah.
Baca Juga : 4 Langkah untuk Menyesuaikan Pengasuhan Moms dengan Temperamen Si Kecil
Karena itulah lonjakan gula darah setelah konsumsi nasi merah tidak setinggi lonjakan setelah mengonsumsi nasi putih.
Hal ini penting bagi penderita diabetes dan mereka yang ingin menjaga kadar gula darah guna menekan risiko diabetes.
Makanan tinggi serat juga lebih lama dicerna di dalam sistem pencernaan, sehingga Moms akan merasa kenyang lebih lama.
Baca Juga : Cinta Laura Kenakan Bra untuk Photoshoot, Perutnya Jadi Sorotan, Ada Apa?
Namun, tekstur beras merah yang biasanya keras membuat orang tidak bisa menikmatinya.
Dilansir dari Tribun Lifestyle, ada beberapa hal yang harus dihindari agar nasi merah bisa lebih pulen dan enak dinikmati.
Source | : | nakita.id,Tribun Lifestyle |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR