Priyanka Chopra sempat dekat dengan Shahid Kapoor saat keduanya sama-sama membintangi film Kaminey.
Baca Juga : Hadiri Pernikahan Priyanka Chopra, Konglomerat India yang Bagikan Undangan Senilai Rp 61 Juta Curi Perhatian
Meskipun tidak ada konfirmasi secara gamblang, namun dilaporkan Shahid Kapoor adalah orang pertama yang menenangkan Priyanka ketika rumahnya digrebek petugas pajak pada 2011 lalu.
Namun, hubungan mereka kemudian kandas begitu saja.
5. Tom Hiddleston
Aktor asal Inggris, Tom Hiddleston kepincut hatinya sejak melihat Priyanka Chopra di suatu pesta.
Kabarnya, Tom dan Priyanka sempat berbincang-bincang lama dan saling bertukar nomor telepon.
Bahkan, di tahun 2016 lalu keduanya diketahui saling berpelukan erat.
16 Hari Anti Kekerasan terhadap Perempuan dan Perlunya Aksi Nyata Serta Perlindungan Hak Korban
Source | : | bollywoodshaadis.com |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR