"Dari jaman nyusuin Alika, ASI-ku bukan termasuk yang melimpah ruah sampe turah-turah. Diriku termasuk yang ASI-nya cukup lah buat ASI bayi," tulis Cici Panda dalam unggahan instastory.
Kali ini Cici Panda sedang mencoba untuk bisa meningkatkan produksi ASI-nya dengan cara mengonsumsi ASI booster seperti suplemen dan teh.
"Nah sekarang lagi penasaran nih, bisa gak ya ASI nya melimpah ruah sampe menuhin deezer yang rak 4 susun," kata Cici Panda pada Sabtu (15/12/2018).
Baca Juga : #WelcomeMyLovelyBaby: Waspada! Kenali Penyakit Kuning pada Bayi Baru Lahir dan Cara Mengatasinya
"Makanya diriku sekarang konsumsi beberapa suplemen dan teh pelancar ASI plus melakukan beberapa hal yang katanya bisa ningkatin produksi ASI," lanjutnya.
Source | : | Instagram,momjunction.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR